Acosta berada di posisi kedua dengan selisih 0,328 dari Vinales.
Di putaran terakhir, Marc Marquez yang berusaha memaksimalkan catatan lapnya tak berhasil merebut posisinya kembali.
Kondisi ini memastikan Vinales berada di posisi pole position, disusul Pedro Acosta dan Marc Marqeuz di posisi kedua dan ketiga.
Hasil kualifikasi MotoGP Amerika 2024, Sabtu (13/4/2024)
- Maverick Vinales (Aprilia)
- Pedro Acosta (GASGAS Tech3)
- Marc Marquez (Gresini Racing)
- Francesco Bagnaia (Ducati)
- Enea Bastianini (Ducati)
- Jorge Martin (Pramac Racing)
- Aleix Espargaro (Aprilia)
- Fabio Di Giannantonio (Pertamina Enduro VR46)
- Franco Morbidelli (Pramac Racing)
- Marco Bezzecchi (Pertamina Enduro VR46)
- Jack Miller (KTM)
- Alex Marquez (Gresini Racing)
- Raul Fernandez (Trackhouse Racing)
- Miguel Oliveira (Trackhouse Racing)
- Alex Rins (Yamaha)
- Fabio Quartararo (Yamaha)
- Brad Binder (KTM)
- Augusto Fernandez (GASGAS Tech3)
- Johann Zarco (LCR Honda)
- Joan Mir (Repsol Honda)
- Takaaki Nakagami (LCR Honda)
- Luca Marini (Repsol Honda)