Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ranking BWF Terbaru - Empat Tunggal Putra Jadi Korban Lonjakan Tajam Korban Anthony Ginting

By Fiqri Al Awe - Rabu, 8 Mei 2024 | 18:00 WIB
Pebulu tangkis yang dikalahkan Anthony Sinisuka Ginting di Thomas Cup 2024 melonjak posisinya dalam ranking BWF terbaru. (TOMMY NICOLAS/BOLASPORTCOM)

Bukan kaleng-kaleng, Jeon mengorbankan empat wakil lainnya untuk menyabet peringkat 43 dunia.

Selain sang wakil Korea Selatan, perubahan posisi juga dialami oleh tunggal putra India, Lakshya Sen.

Peringkat terbaru menunjukan dirinya naik satu tempat ke ranking 11.

Dia kini berada tepat di bawah Lee Zii Jia dengan torehan 65.138 poin.

Terlepas dari hal itu, tidak banyak perubahan yang terjadi pada peringkat 10 besar.

Viktor Axelsen masih belum tergoyahkan dari posisi satu dunia.

Sementara itu, Jonatan Christie masih jadi raja bulu tangkis Indonesia yakni bertengger di peringkat tiga.

Anthony Sinisuka Ginting sendiri berada di posisi ke-7 diapit Li Shi Feng dan Kunvalut Vitidsarn.

Baca Juga: Kesehatan Tunggal Putra Nomor 1 Malaysia Terganggu Saat Thomas Cup, Keikutsertaannya di Thailand Open 2024 Belum Pasti?

RANKING BWF TERBARU DIUNGGAH TANGGAL 7 MEI 2024: