Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Keduanya beradu cepat dan sempat mengalami kontak yang beruntungnya tak membuat mereka terjatuh.
Kecelakaan terjadi pada putaran ke-8.
Riccardo Rossi yang berusaha mengambil posisi ketiga terjatuh dari sepeda motornya.
Munoz yang coba mempertahankan posisi berakhir menutup jalur balap pembalap CIP Green Power itu hingga terjatuh.
NOOOOOOOOO ????@riccardorossi54's podium charge is over after making contact with @david64official
— MotoGP™???? (@MotoGP) May 12, 2024
????#FrenchGP ???????? pic.twitter.com/Qlcc08oH2f
Dua putaran setelahnya, giliran Collin Veijer yang membuat pergerak.
Sang joki Liqui Molly Husqvarna Intact GP sukses mengasapi Holdago dan memimpin balapan.
Setelah dilakukan pemeriksaan, Munoz mendapatkan hukuman long lap dua kali atas kontaknya dengan Rossi.
Saat pemeriksaan diumumkan, joki BOE Motorsports ini sedang memimpin balapan.
Baca Juga: MotoGP Prancis 2024 - Kecelakaan Saat di Depan Marc Marquez, Murid Valentino Rossi Bilang Begini
Melakukan hukumannya, dia pun merosot jauh ke belakang.