Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Tapi itu bukan masalah bagi pasangan berjuluk The Daddies itu, mereka berhasil berbalik memimpin dengan meraih dua poin beruntun setelahnya.
Sayang, setelah itu The Daddies kembali kehilangan poin karena pengembalian yang keluar.
The Daddies terus memimpin hingga jeda interval walau wakil Australia beberapa kali mendapatkan poin.
Setelah jeda sejenak, The Daddies terus mempertahankan keunggulan mereka hingga berhasil menang dalam pertarungan dua gim.
Pasangan Indonesia itu mengakhiri duel dengan skor akhir 21-14, 21-12.
Hasil ini memastikan The Daddies lolos ke babak berikutnya dan akan berhadapan dengan pasangan gado-gado asal Australia-Korea, Ting Yuan Kuo/Le Jae Sun.