Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Empat angka beruntun yang dia bukukan membuat Mopata makin tenggelam 12-15.
Wakil Merah-Putri praktis membelenggu lawan dalam angka satu digit.
Ditambah lagi musuh kerap melakukan kesalahan-kesalahan sendiri.
Kemenangan telak 21-5 akhirnya dia dapatkan berbekal delapan poin berturut-turut.
Lanjutkan permainan, Mopata langsung membuat kesalahan.
Niatnya mengembalikan bola malah menyangku di net sehingga kedudukan 1-0 untuk Ester.
Sang kompatriot PV Sindhu sempat menyamakan kedudukan 3-3 lewat dua kesalahan beruntun lawannya.
Namun, kendali permainan lagi-lagi dipegang tunggal putri Indonesia usai kembali melesat 5-3.
Baca Juga: Lihat Ganda Putra Malaysia Tembus Top 20, Rexy Mainaky Beri Peringatan
Jelang angka interval, Mopati berbalik mendapatkan keunggulan.