Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Jepang adalah salah satu destinasi favorit saya," ujarnya, dilansir Juara.net GPOne.com.
"Jadi, saya sangat senang bisa membalap di sini."
"Dibandingkan dengan Indonesia, suhu di sini cukup berbeda."
"Kondisi treknya juga sangat berbeda."
"Ada peluang hujan juga di sini, jadi kami harus siap dengan segala kondisi yang ada."
"Kami akan bekerja keras dan berusaha untuk kompetitif sejak awal sesi."
"Hal itu masih jadi kelemahan kami pada pekan lalu."
"Saya siap dan tak sabar untuk kembali beraksi," sambungnya.
Baca Juga: Termasuk Marc Marquez, Para Pembalap Spanyol Disarankan Bantu Jorge Martin Jadi Juara MotoGP 2024
Sementara itu, rekan setim Bagnaia, Enea Bastianini mengaku ingin fokus.