Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Tidak main-main, jagoan berusia 5 September 1986 dihadapkan pada Tyson Fury.
Ketika itu The Gypsy King masih berstatus juara dunia tinju kelas berat WBC.
Duel tersebut digelar pada sejarah hari ini, 28 Oktober 2023 di Kingdom Arena, Riyadh, Arab Saudi.
Pertarungan mereka masuk kategori profesional.
Namun, Fury tidak mempertaruhkan sabuk juara yang dipegangnya.
Dengan Ngannou baru pertama kali naik ke atas ring tinju profesional, dia tidak diunggulkan sama sekali.
Fury sendiri berlatih ala kadarnya untuk pertarungan ini.
Keputusan Fury untuk menganggap remeh Ngannou harus dibayar mahal.
Baca Juga: SEJARAH HARI INI - Habis Disetrap 43 Bulan, Muhammad Ali Habisi Lawan di Ronde 3
Sang lawan membuktikan reputasinya yang disebut-sebut sebagai pemilik pukulan terkuat di dunia.