Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tersenyum Saja Susah, Islam Makhachev Curhat Persiapannya untuk Kembali Berduel

By Fiqri Al Awe - Selasa, 3 Desember 2024 | 11:00 WIB
Islam Makhachev membahas latihan kerasnya jelang kembali beraksi di pentas UFC. (GIUSEPPE CACACE/AFP)

Pertarungan pertama mereka terjadi pada tahun 2019.

Kedua jagoan sama-sama tak mau kalah sepanjang tiga ronde penuh.

Makhachev yang lebih menguasai pertarungan akhirnya dinyatakan menang angka mutlak.

Meski begitu, Tsarukyan juga bisa dibilang tampil cukup gemilang.

Dia bahkan mulai disebut-sebut sebagai salah satu musuh terberat yang dihadapi sang juara.

Bagaimana tidak? Dia merupakan orang pertama yang bisa membanting Makhachev di panggung UFC.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P