Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil UFC 310 - Kegilaan KO Bantingan Berujung Sikutan Keras

By Fiqri Al Awe - Minggu, 8 Desember 2024 | 11:21 WIB
Si Kereta, Nate Landwehr harus mengakui keunggulan lawannya di mana duel UFC 310 lainnya dimenangi Bryce Mitchell (kiri) berbekal KO gila. (X.COM/@UFCNEWS)

Setelah bak diintai bahaya, jagoan berjulukan Thug Nasty itu melakukan aksi yang luar biasa.

Dia sukses menyudahi duel dengan cara gila.

Serangannya dibuka berbekal bantingan keras.

Setelah itu, Mitchell menyudahi perjuangan lawan dengan serangan sikutan tajam.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P