Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kondisi Surajaya Buruk, Persela-PSMS Ditunda

By Benediktus Gerendo Pradigdo - Minggu, 29 Januari 2012 | 08:50 WIB

Janu memang menjadi orang yang selalu mengeluhkan kondisi lapangan Surajaya. Pelatih asal Slovakia itu mengatakan bahwa timnya kesulitan mengembangkan permainan saat berlatih maupun saat bertanding. "Tim sebagus apa pun tidak akan bisa maksimal bermain dengan lapangan seperti yang dimiliki Persela," ujar Pelatih Persela itu.

Kejadian ini tampaknya menjadi momen untuk membuat pemerintah Kabupaten Lamongan berpikir serius membangun stadion baru atau setidaknya melakukan renovasi terhadap Stadion Surajaya Lamongan karena kondisi lapangan yang buruk itu terbukti tidak hanya dikeluhkan oleh lawan, tetapi juga tim tuan rumah.

/Sahlul Fahmi

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P



Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X