Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sepanjang Tahun 2018, Indonesia Raih 20 Gelar Juara BWF World Tour

By Diya Farida Purnawangsuni - Kamis, 27 Desember 2018 | 12:25 WIB
Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo berpose di podium Fuzhou China Open 2018 pada Minggu (11/11/2018) di Haixia Olympic Sports Center, Fuzhou.
BADMINTON INDONESIA
Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo berpose di podium Fuzhou China Open 2018 pada Minggu (11/11/2018) di Haixia Olympic Sports Center, Fuzhou.

Indonesia Open Super 1000 (3-8 Juli): Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo - ganda putra, Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir - ganda campuran

(Baca juga: Pebulu Tangkis China dan Jepang Paling Bersinar Selama 2018)

Thailand Open Super 500 (10-15 Juli): Greysia Polii/Apriyani Rahayu - ganda putri, Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjaja - ganda campuran

Singapore Open Super 500 (17-22 Juli): Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan - ganda putra

Akita Masters Super 100 (24-29 Juli): Akbar Bintang Cahyono/Muhammad Reza Pahlevi Isfahani - ganda putra

Vietnam Open Super 100 (7-12 Agustus): Shesar Hiren Rhustavito - tunggal putra

Hyderabad Open Super 100 (4-9 September): Akbar Bintang Cahyono/Winny Oktavina Kandow - ganda campuran

Japan Open Super 750 (11-16 September): Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo - ganda putra

China Open Super 1000 (18-23 September): Anthony Sinisuka Ginting - tunggal putra

Bangka Belitung Indonesia Masters Super 100: (18-23 September): Ihsan Maulana Mustofa - tunggal putra, Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari - ganda campuran


Editor : Nugyasa Laksamana
Sumber : BolaSport.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X