Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tontowi Ahmda dan Liliyana Natsir Optimistis Menatap 16 Besar

By Nugyasa Laksamana - Jumat, 24 Agustus 2018 | 18:28 WIB
Pasangan ganda campuran Indonesia, Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir, melakukan selebrasi setelah memastikan diri sebagai juara Indonesia Open 2018 di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (8/7/2018).
BADMINTON INDONESIA
Pasangan ganda campuran Indonesia, Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir, melakukan selebrasi setelah memastikan diri sebagai juara Indonesia Open 2018 di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (8/7/2018).

Perempuan asal Manado, Sulawesi Utara itu memang sudah memikirkan rencana pensiun, terutama setelah Asian Games 2018.

Ia pun berharap bisa menunjukkan performa terbaiknya demi mempersembahkan medali emas.

"Buat saya, Asian Games ini sebuah kesempatan yang luar biasa, apalagi bisa bermain sebagai tuan rumah," kata Butet.

"Kami harus kontrol emosi supaya ke sayanya juga tidak terlalu over. Anggap saja seperti pertandingan biasa," ucap dia.

Pertandingan antara Owi/Butet dan Lee/Chau dijadwalkan bergulir pada Sabtu (25/8/2018) pukul 13.00 WIB.

 

Mantap! Indonesia kembali mendapatkan medali emas dari cabang olahraga dayung. #pestaasia #energyofasia #asiangames #asiangames2018

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Weshley Hutagalung
Sumber : BolaSport.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X