Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kalah Pengalaman, Tim Bola Tangan Indonesia Takluk di Tangan Hong Kong

By Nugyasa Laksamana - Selasa, 14 Agustus 2018 | 14:07 WIB
Salah seorang pemain bola tangan Indonesia (kanan) saat menghadapi pemain Hong Kong pada laga penyisihan Grup C Asian Games 2018, di GOR POPKI, CIbubur, Jakarta Timur, Senin (13/8/2018).
ASIANGAMES2018.ID
Salah seorang pemain bola tangan Indonesia (kanan) saat menghadapi pemain Hong Kong pada laga penyisihan Grup C Asian Games 2018, di GOR POPKI, CIbubur, Jakarta Timur, Senin (13/8/2018).

Arab Saudi disebut sebagai lawan yang berat lantaran pernah meraih peringkat keempat pada Kejuaraan Bola Tangan Putra Asia 2018.

"Kami tidak ingin menyerah begitu saja. Kami akan berjuang untuk mencari kemenangan," ujar Yoon Tae-il.

Pertandingan antara Indonesia dan Arab Saudi akan berlangsung di GOR POPKI, Cibubur, Jakarta Timur, pada Jumat (17/8/2018).

 

Pada laga melawan Taiwan, sisi kiri Timnas U-23 Indonesia lebih dominan. Apakah akan sama saat melawan Palestina nanti? #timnasU23Indonesia #TimnasIndonesia

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Nugyasa Laksamana
Sumber : Antaranews


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X