Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Asian Games 2018 Semakin Dekat, Daniel Wenas Ajak Sesama Atlet untuk Saling Dukung

By Imadudin Adam - Kamis, 7 Juni 2018 | 08:01 WIB
Daniel Wenas
instagram.com/danielwenas
Daniel Wenas

“Seleksi tetap yang dilakukan berdasarkan performa terbaik, dan setahu saya kemungkinan 24 pemain yang terpilih dalam pelatihan nasional ini selain akan bertanding di Asian Games 2018, juga akan kembali menjadi pemain timnas di SEA Games mendatang,” tambah Daniel.

(Baca Juga: Hasil Akhir Belgia Vs Mesir - Lukaku, Hazard, dan Fellaini Menangkan The Red Devils)

Menutup perbincangan terkait pelatnas basket ini Daniel juga mengutarakan dukunganya kepada atlet-atlet lain.

“Pasti dukung dong, kan sama – sama satu bidang, satu profesi saling dukung dong,” tukas Daniel.

Ketika ditanya terkait pesan apa yang ingin disampaikan, Daniel hanya berharap bahwa semua atlet dapat membawa nama baik Indonesia.

“Kita sebagai masyarakat bisa menjadi tuan rumah yang baik, bisa menunjukkan kalau Indonesia memang berkapasitas untuk mengadakan Asian Games atau event terbesar di Asia,” tutup Daniel.

 

Italia adalah negara yang paling banyak meraih hasil imbang di ajang Piala Dunia. . Bagaimana pendapat kalian? . #italia #pialadunia #worldcup #euphorussia #menujurusia2018

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Imadudin Adam
Sumber : Inasgoc


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X