Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Apakah Atlet Profesional Tetap Berpuasa di Bulan Ramadan?

By Bobo ID - Rabu, 16 Mei 2018 | 17:02 WIB
Apakah Atlet Profesional Tetap Berpuasa di Bulan Ramadan?
Ode
Apakah Atlet Profesional Tetap Berpuasa di Bulan Ramadan?

Memerhatikan Makanan dan Minuman

Atlet yang tetap berpuasa biasanya akan memerhatikan makanan dan minuman yang mereka konsumsi.

Saat sahur, para atlet akan makan lebih banyak karbohidrat yang dicerna lebih lama oleh pencernaan.

Karbohidrat yang dicerna lebih lama itu ada banyak, misalnya gandum, ubi jalar, dan juga jagung.

Selain itu, para atlet juga makan sayur, buah, dan makanan sumber protein secara seimbang.

O iya, para atlet juga minum dengan cukup supaya cairan di tubuhnya tidak cepat habis.

Latihan Dua Kali

Selama ramadhan, para atlet membagi latihannya menjadi dua, yakni pagi dan malam hari.

Pertama, di pagi hari. Ini biasanya latihan bersama atlet lain yang satu tim.

Kedua, di sore hari. Ini biasanya latihan individu, para atlet melakukannya setelah berbuka supaya tidak kehabisan tenaga.


Editor :
Sumber : Berbagai sumber


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X