Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Asian Games 2018 Sebentar Lagi, Yuk Kenali Olahraga Menembak!

By Intisari Online - Selasa, 15 Mei 2018 | 08:26 WIB
Olahraga Menembak
Machine Gun Experience
Olahraga Menembak

Malahan, di situ kita dilarang menarik pelatuk sebelum sasaran terbidik pasti.

Tepatlah kalau dikatakan unsur konsentrasi memegang peran penting.

Kita harus benar-benar tenang agar sasaran terbidik.

Kecuali itu, mentalpun harus kuat.

(Baca Juga: Meski Percaya Diri akan Menang, Home United Menilai Bertanding di Kandang Persija Seperti Beraksi di Neraka)

Artinya, mampu mengendalikan diri agar tak terpengaruh keadaan sekeliling.

Sebab kita tak sendirian, di kiri kanan banyak pula yang menembak.

Sebetulnya tak terlalu sulit membedakan kelas-kelas dalam pertandingan menembak.

Meskipun misalnya ia sering dipertandingkan secara bersamaan.

Lihat saja bentuk senjata dan jarak sasaran.

Senjata angin bentuknya lebih panjang dan sasarannya hanya berjarak 10 meter.

Sedangkan senjata api bentuknya lebih pendek, dengan sasaran berjarak antara 25-50 meter.

(Sumber: Majalah Hai tahun 1990)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Imadudin Adam
Sumber : INTISARI-ONLINE.COM


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X