Panah logam ini lebih berbahaya karena lebih keras dan tidak mudah patah.
Sejak saat itu juga, panah hanya digunakan sebagai alat berburu, tapi juga sebagai alat perang.
Panahan di Masa Modern
Di masa modern ini, panahan tidak lagi digunakan sebagai alat berburu dan senjata perang.
Panahan sudah dialihfungsikan menjadi sebuah olahraga yang pastinya menyehatkan tubuh kita.
Pada tahun 1600-an, olahraga panahan ini sangat populer di Inggris.
Turnamen memanah pertama kali diselenggarakan di Yorkshire, Inggris, pada 1673.
Pada 1760, dibentuklah organisasi panahan di Inggris dan sejak itulah diselenggarakan turnamen panahan setiap tahunnya.
Namun begitu, Federasi Panahan Internasional baru dibentuk pada 1931. Wah, lama sekali, ya!
Panahan di Indonesia
Editor | : | |
Sumber | : | bobo.id |
Komentar