Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Manfaat Ini Cuma Dirasakan Oleh Remaja Yang Suka Nge-Gym

By HAI Online - Jumat, 4 Mei 2018 | 20:14 WIB
Siapa Bilang Nge-Gym Itu Bahaya Untuk Remaja?
HAI
Siapa Bilang Nge-Gym Itu Bahaya Untuk Remaja?

Kebiasaan makan ketika kita sedang menjalankan proses nge-gym seperti olahraga angkat beban yaitu meninggalkan makanan yang berkalori. Sementara kita hanya memperbanyak atau hanya focus pada makanan yang berprotein saja dan suplemen untuk pembentukan otot. Padahal saat nge-gym kita juga memerlukan kalori.

Sedangkan bagi yang bertubuh gempal atau mengalami obesitas, sebaiknya menurunkan berat badan terlebih dahulu sebelum nge-gym. Hal ini supaya pembentukan otot lebih maksimal. Tapi dalam menurunkan berat badan dan memulai nge-gym, asupan gizi seimbang tetap perlu dijaga.

“Konotasi nge-gym itu biasa dihubungkan dengan latihan beban. Sepanjang kita melakukan latihan dengan mengikuti kaidah-kaidah BBTT (Baik, Benar, Terukur dan Teratur), maka latihan beban atau gym tidak akan menjadi masalah bagi pertumbuhan,” ujar dr. Inggriani Husen, SpKO , Ketua Umum Komite Nasional Exercise is Medicine Indonesia.

 


Editor :
Sumber : HAI-ONLINE.COM


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X