Berjalan selama 40 menit bisa memulihkan tubuh dan otakmu menjadi lebih tenang seperti sebelumnya. Tak hanya memulihkan tubuh, berjalan kaki juga bisa membakar kalori yang ada di dalam tubuh.
Pelepas Stres
Stres bisa menyebabkan kegemukan hingga serangan jantung. Tapi, teman-teman jangan khawatir. Menurut penelitian, berjalan kaki bisa menurunkan kadar hormon stres yang ada di dalam tubuh kita.
Jadi, jika teman-teman merasa kewalahan dengan tugas dan kegiatan sekolah, maka cobalah untuk berjalan tanpa alas kaki di bawah sinar matahari pagi. Dengan begitu, stres dan lelah yang ada di tubuh pasti akan terbuang.
Nah, teman-teman, itulah beberapa manfaat jalan kaki. Banyak, kan?
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | |
Sumber | : | Berbagai sumber |
Komentar