Tujuan ekspor kopi ini adalah Amerika Serikat.
2. Kopi Gayo
Kopi asal Aceh ini memiliki ciri khas tersendiri, di antaranya tingkat kekentalan lebih ringan, dan juga keasaman yang seimbang.
Kopi ini pun disajikan dengan cara yang cukup unik, berdasarkan kebiasaan masyarakat Aceh, kopi ini diseduh dahulu di dalam panci hinga mendidih.
Kemudian kopi ini disajikan dalam gelas yang telah diisi dengan susu dan gula.
3. Kopi Toraja
Kopi Toraja lain dari kopi lainnya, kopi ini tidak meninggalkan rasa pahit yang ditimbulkan dari biji kopinya dan akan hilang seketika pada tegukan pertama.
Rasa kopi Toraja pada umumnya sama dengan kopi daerah Sulawesi lainnya, rasa khas tanah dan hutan dengan kandungan asam rendah.
(Baca Juga: Indra Sjafri atau Gerd Zeise yang Layak Latih Timnas U-19 Indonesia, Ini Perbandingannya)
Lokasi sentra budidaya kopi Toraja ada di pegunungan Toraja Utara dan Tana Toraja, Sulawesi Selatan.
Editor | : | Imadudin Adam |
Sumber | : | instagram/kementerianpertanian |
Komentar