Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

6 Fakta Lee Yong Dae, Atlet Bulutangkis Ganteng dari Korea yang Mencuri Perhatian

By Redaksi Cewekbanget - Rabu, 18 April 2018 | 19:54 WIB
Lee Yong Dae
Lee Yong Dae

Lahir di Gwangju

Cowok kelahiran 11 September 1988 ini ternyata lahir di Gwangju, Jeonnam, Korea Selatan. Ia ternyata satu kampung halaman dengan J-Hope ‘BTS’, Seungri ‘Bigbang’, dan Bae Suzy di Gwangju.

Awal karir

Lee Yong Dae mulai bermain bulu tangkis saat ia berusia 8 tahun. Namun, ia baru debut sebagai pemain bulu tangkis professional di 2005 pada ajang Germany Open. Ketika berada di Germany Open, Lee Yong Dae baru berusia 17 tahun. Fyi, Lee Yong Dae sudah bergabung dengan Tim Nasional Korea Bulutangkis sejak 2003. Artinya, ketika bergabung dengan timnas, Yong Dae baru berusia 15 tahun.

Pemegang rekor dunia

Lee Yong Dae saat ini memegang rekor dunia dan belum terpecahkan, lho. Ia menjadi pemain ganda pertama yang berjasil mendapatkan 43 title Superseries selama 10 tahun karirnya sebelum pensiun. 6 gelar di ganda campuran dan 37 gelar di ganda putra berhasil mengantarkan dirinya memegang rekor dunia sebagai pemain ganda dengan gelar terbanyak.

Enggak asing di dunia entertainment

Siapa yang enggak kenal dengan Lee Yong Dae ya, girls. Atlet bulutangkis asal Korea Selatan ini namanya semakin melambung karena prestasi dan visual yang sama-sama bagusnya. Berikut fakta seru Lee Yong Dae yang wajib kita ketahui:




Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X