Ada beberapa hal yang bisa dilakukan untuk meningkatkan stamina kita.
Intisari-Online.com - Diselenggarakannya even besar Asian Games 2018 di Indonesia sekaligus dapat meningkatkan kesadaran masyarakat untuk berolahraga.
Masyarakat dapat mencoba untuk meningkatkan stamina dan kekuatan fisik layaknya atlet peserta Asian Games 2018.
Dilansir dari Stylecraze, stamina adalah kemampuan untuk mempertahankan upaya fisik atau mental yang berkepanjangan.
Keanyataannya, stamina tidak hanya diperlukan oleh atlet atau mereka yang terlibat dalam aktivitas fisik saja.
Hal ini sangat berguna untuk kebutuhan harian kita yang disibukkan oleh pekerjaan.
Mungkin banyak orang yang mengambil jalan pintas untuk mengonsumsi pil atau suplemen.
Namun hal itu justru akan memiliki efek samping bagi tubuh.
Kita bisa mencoba melakukan beberapa cara alami yang banyak dilakukan oleh para atlet untuk meningkatkan stamina mereka.
1. Makan sehat
Editor | : | |
Sumber | : | stylecraze.com |
Komentar