Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Laga Tim Putra Pertamina Vs BNI pada Final Four Proliga 2018 Temani 2 Mahasiswa Ini Selesaikan Skripsi

By Susi Lestari - Jumat, 6 April 2018 | 15:49 WIB
Wijil Banu (kiri) dan Charis Faozi, mahasiswa Universitas Negeri Semarang, yang mengambil data penelitian pada pertandingan putaran kedua Final Four Proliga 2018 yang digelar di GOR Sritex Arena, Solo, 6-8 April 2018.
SUSI LESTARI/BOLASPORT.COM
Wijil Banu (kiri) dan Charis Faozi, mahasiswa Universitas Negeri Semarang, yang mengambil data penelitian pada pertandingan putaran kedua Final Four Proliga 2018 yang digelar di GOR Sritex Arena, Solo, 6-8 April 2018.

Dalam melakukan penelitian, Wijil tidak sendiri. Dia ditemani oleh Charis Faozi.

"Minggu lalu, Wijil sudah ngomong ke saya. Minta ditemani ke Solo. Untungnya, saya lagi tidak ada acara sehingga bisa ikut," ucap Charis.

Pada hari pertama penelitian, Wijil sudah mengumpulkan 59 sampel dari 200 total sampel yang dibutuhkan.

Penelitian ini menurut Wijil akan menjadi tolok ukur seberapa efektif media Instagram dalam memomulerkan turnamen voli khususnya, Proliga.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X