"Sepertinya tahun ini hal-hal bisa berubah cukup banyak dari satu trek ke trek lainnya, karena sangat tergantung pada bagaimana anda bisa membuat ban bekerja untuk anda." ujar Rossi.
"Terkadang anda harus menderita, tapi dilain waktu anda akan lebih kuat," Pungkasnya.
Pada hari pertama tes pramusim di Sirkuit Losail, Qatar, Kamis (1/3/2018), Rossi berada di posisi ketujuh dengan catatan waktu 1 menit 55,432 detik.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar