Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Tim Putra Malaysia Jadikan Hasil Kejuaraan Beregu Asia 2018 sebagai Evaluasi

By Susi Lestari - Senin, 12 Februari 2018 | 16:29 WIB
Pelatih Kepala Tunggal Putra malaysia, Misbun Sidek.
THE STAR
Pelatih Kepala Tunggal Putra malaysia, Misbun Sidek.

"Yang lebih penting adalah mempersiapkan tim secara strategis," tutur Misbun lagi.

Tim putra Indonesia berhasil menjadi kampiun dan mempertahankan gelar pada Kejuaraan Beregu Asia 2018 setelah mengalahkan China dengan skor 3-1.

Sementara itu, dari bagian putri, tim Jepang yang menjadi unggulan teratas naik podium juara seusai menang telak 3-0 atas China.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : BolaSport.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X