Malah, China berhasil menyabet dua titel juara pada turnamen Indonesia Terbuka 2017, Juni lalu.
China sebetulnya punya peluang meraih gelar di Prancis melalui duet Zheng/Chen.
Namun, asa tersebut kandas setelah pasangan ganda campuran nomor satu dunia itu kalah dari Tontowi/Liliyana dengan skor 20-22, 15-21.
Skuat China pun kembali ke negara mereka dengan hanya membawa status runner-up ganda campuran dari Prancis Terbuka 2017.
Berikut hasil lengkap babak final Prancis Terbuka 2017.
Ganda putri
Greysia Polii/Apriyani Rahayu (INA) vs Lee So-hee/Shin Seung-chan (KOR) 21-17, 21-15
Ganda campuran
Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir (4/INA) vs Zheng Siwei/Chen Qingchen (1/CHN) 22-20, 21-15
Tunggal putra
Kidambi Srikanth (8/IND) vs Kenta Nishimoto (JPN)
Tunggal putri
Tai Tzu Ying (1/TPE) vs Akane Yamaguchi (5/JPN)
Ganda putra
Lee Jhe-Huei/Lee Yang (7/TPE) vs Mathias Boe/Carsten Mogensen (2/DEN) 21-19, 23-21
Editor | : | Diya Farida Purnawangsuni |
Sumber | : | - |
Komentar