Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lewis Hamilton Torehkan Waktu Putaran Tercepat pada Sesi FP3

By Nugyasa Laksamana - Minggu, 22 Oktober 2017 | 00:19 WIB
Pebalap Mercedes, Lewis Hamilton, menjalani sesi latihan GP Amerika Serikat di Circuit of the Americas, Austin, Texas, pada Jumat (20/10/2017).
CLIVE MASON/GETTY IMAGES NORTH AMERICA/AFP
Pebalap Mercedes, Lewis Hamilton, menjalani sesi latihan GP Amerika Serikat di Circuit of the Americas, Austin, Texas, pada Jumat (20/10/2017).

Mobilnya terpelintir hingga terdampar di gravel. Pihak panitia pun mengaktifkan virtual safety car (VSC).


Setelah VSC berakhir, performa Hamilton semakin impresif.

Pebalap bernomor 44 itu sukses mempertajam waktu putarannya menjadi 1 menit 34,478 detik yang menjadi rekor baru GP Amerika.


Hingga FP3 berakhir, tak ada lagi perubahan di pucuk posisi, dan Hamilton pun keluar sebagai yang tercepat dalam sesi ini.

Para pebalap akan kembali ke lintasan untuk menjalani sesi kualifikasi yang berlangsung pada pukul 16.00 waktu setempat, atau Minggu (22/10/2017) dini hari pukul 04.00 WIB.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : -


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X