Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

15 Negara akan Jadi Peserta Turnamen Voli Pantai di Palembang

By Senin, 16 Oktober 2017 | 07:44 WIB
Pemain voli pantai putra, Ade Chandra, saat membela Indonesia melawan Oman di ajang Islamic Solidarity Games 2013 di Palembang.
DWI ARI SETYADI/DOK. BOLA/JUARA.NET
Pemain voli pantai putra, Ade Chandra, saat membela Indonesia melawan Oman di ajang Islamic Solidarity Games 2013 di Palembang.

Untuk kategori putri, Indonesia 1 akan mengandalkan Juliana Dhita/Utami Putu Dini. Sedangkan Indonesia 2 menurunkan Ratnasari Desi/Eka Yakobed dan Indonesia 3 mengandalkan Rahawarin Martha/Sari Nur Atika.

"Tentu kami berharap Indonesia yang menjadi juara. Untuk itu mohon dukungannnya pada masyarakat Sumsel dan Palembang pada khususnya," ujarnya.

Berita ini sebelumnya telah tayang di wartakota dengan judul: Asyiiik, Turnamen Voli Pantai di Palembang Diikuti 15 Negara, Saudi dan Qatar Juga Ikut

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Imadudin Adam
Sumber : wartakota.tribunnews.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X