Sampai sekarang pesta olahraga terbesar se-Asia Tenggara itu bernama SEA Games. Ajang ini sudah memasuki edisi ke-29 dan akan digelar di Malaysia pada 19-30 Agustus 2017.
2. 11 Negara ASEAN
Sebanyak 11 negara mengikuti ajang ini, yaitu Thailand, Myanmar, Kamboja, Indonesia, Vietnam, Filipina, Malaysia, Brunei, Laos, Singapura, dan Timor Leste. Timor Leste pertama kali menjadi peserta SEAG pada 2003 di Vietnam.
3. Cabang SEA Games
Hampir semua cabang Olimpiade diselenggarakan di SEA G dan ditambah dengan cabang-cabang yang populer di Asia Tenggara. Yang pasti, dua cabang wajib masuk kategori I yang harus selalu digelar adalah atletik dan akuatik.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Diya Farida Purnawangsuni |
Sumber | : | Tabloid Bola 2.790 |
Komentar