Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sundulan Ronaldo Hasilkan Tripoin Pertama untuk Portugal

By Ade Jayadireja - Rabu, 21 Juni 2017 | 23:57 WIB
Megabintang Portugal, Cristiano Ronaldo, dalam laga Piala Konfederasi kontra Rusia di Otkrytiye Arena, Rabu (21/6/2017)
IAN WALTON/GETTY IMAGES
Megabintang Portugal, Cristiano Ronaldo, dalam laga Piala Konfederasi kontra Rusia di Otkrytiye Arena, Rabu (21/6/2017)

Peluang tersebut menjadi satu-satunya yang terbaik bagi Portugal pada interval kedua. Mereka tak mampu menambah gol sampai terdengar peluit tanda akhir pertandingan.

Dengan hasil ini, Portugal memuncaki Grup A. Skuat asuhan Fernando Santos mengumpulkan empat poin dari dua laga.

Rusia menguntit di tempat kedua dengan koleksi tiga angka.

Lawan Portugal pada partai terakhir fase grup adalah Selandia Baru. Adapun Rusia ditantang Meksiko.

Rusia 0-1 Portugal (Cristiano Ronaldo 9')

Rusia: 1-Igor Akinfeev, 3-Roman Shiskin (Aleksandr Erokhin 46'), 13- Fyodor Kudryashov (Alexander Bukharov 83'), 5-Viktor Vasin, 6-Georgiy Dzhikiya, 18-Yuri Zhirkov, 23-Dmitri Kombarov (Dmitriy Poloz 68'), 19-Alexander Samedov, 8-Denis Glushakov, 17-Aleksandr Golovin, 9-Fyodor Smolov

Pelatih: Stanislav Cherchesov

Portugal: 1-Rui Patricio, 3-Pepe, 2-Bruno Alves, 21-Cedric Soares, 5-Raphael Guerreiro (Eliseu 66'), 23-Adrien Silva (Danilo Pereira 82'), 14-William Carvalho, 15-Andre Gomes, 10-Bernardo Silva, 7-Cristiano Ronaldo, 9-Andre Silva (Gelson Martins 78')

Pelatih: Fernando Santos

Wasit: Gianluca Rocchi (Italia)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aloysius Gonsaga
Sumber : -


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X