Pengatur Serangan
Ketiadaan playmaker juga disiasati oleh Djanur. Sang pelatih menginstruksikan marquee player Michael Essien, yang memang punya naluri ofensif baik, tampil sebagai pengatur serangan.
Hal ini sekaligus mengatasi problem stamina sang pemain karena tak mesti naik-turun lagi.
Perubahan
Djanur bisa menemukan solusi bila timnya menemui kebuntuan di babak pertama. Beberapa kali perubahan yang dilakukan sang pelatih di waktu turun minum membuahkan hasil manis.
Pada pekan ke-2 misalnya, perjudian menurunkan Billy sukses setelah sang pemain memberi assist buat Atep.
Di pekan keempat, Billy yang tampil di pertengahan babak kedua malah mencetak gol tunggal Persib di menit terakhir. Fakta bahwa 5 dari 8 gol Persib tercipta di babak kedua membuktikan adanya solusi ini.
- MINUS
Rencana Alternatif
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | Tabloid BOLA |
Komentar