Baca juga:
Pada awal kebersamaan berseragam merah, penampilan Carrick sempat kacau. Manajer Sir Alex kerap kecewa dan kemudian berkicau di media.
Hal tersebut sampai membuat manajer tim Arsenal, yaitu Arsene Wenger, terpicu untuk ikut berkomentar.
Wenger memperingatkan kepada Sir Alex dan United agar bersabar menanti penampilan sesungguhnya mengingat Carrick memiliki kualitas sangat baik.
Apa yang dikatakan Wenger ternyata benar. Carrick kemudian menjelma menjadi gelandang hebat bagi United dan juga timnas Inggris.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Firzie A. Idris |
Sumber | : | Tabloid BOLA |
Komentar