Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Prediksi Pendapatan Manchester United Ternyata Harus Direvisi

By Dian Savitri - Kamis, 18 Mei 2017 | 15:54 WIB
Tim Manchester United berpose sebelum menghadapi Celta Vigo pada laga semifinal kedua Liga Europa di Old Trafford, Manchester, 11 Mei 2017.
GARETH COPLEY/GETTY IMAGES
Tim Manchester United berpose sebelum menghadapi Celta Vigo pada laga semifinal kedua Liga Europa di Old Trafford, Manchester, 11 Mei 2017.

Pendapatan dari sektor komersial juga naik 1,1 persen menjadi 66,5 juta untuk kuarter tersebut.

Namun, revenue dari penjualan tiket dan pendapatan dari matchday harus turun 1,7 persen menjadi 29,3 juta pounds.

Yang naik adalah biaya operasional.

Untuk tiga bulan tersebut, biaya itu naik 27 persen menjadi 129,8 juta pounds.

Utang bersih Man United per 31 Maret lalu adalah 366,3 juta pounds, naik 17,6 juta karena menguatnya nilai tukar mata uang dolar AS.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Weshley Hutagalung
Sumber : The Telegraph


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X