Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Menjelang Pensiun, Dirk Kuyt Sudah Tahu Masa Depannya

By Riemantono Harsojo - Senin, 15 Mei 2017 | 18:03 WIB
Kapten Feyenoord Rotterdam, Dirk Kuyt, beraksi dalam laga Eredivisie lawan Roda JC di Parkstad Limburg Stadion, Kerkrade, 15 Januari 2017.
DEAN MOUHTAROPOULOS/GETTY IMAGES
Kapten Feyenoord Rotterdam, Dirk Kuyt, beraksi dalam laga Eredivisie lawan Roda JC di Parkstad Limburg Stadion, Kerkrade, 15 Januari 2017.

Dirk Kuyt kembali memperkuat Feyenoord Rotterdam pada musim 2015-2016 setelah lebih dulu membela Fenerbahce (2012-2015) dan Liverpool (2006-2012).

Dirk Kuyt pertama kali datang ke Feyenoord Rotterdam pada musim 2003-3004. Sebelumnya dia membela FC Utrecht.

Sebelum menjadi juara Liga Belanda bersama Feyenoord Rotterdam, prestasi terbaik Dirk Kuyt adalah juara Piala Liga 2011-2012 bersama Liverpool, kampiun Liga Turki 2013-2014 dan Piala Turki 2012-2013 bareng Fenerbahce, dan juara Piala Belanda musim 2002-2003 bersama Utrecht serta musim 2015-2016 bersama Feyenoord Rotterdam.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aloysius Gonsaga
Sumber : Algemeen Dagblad


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X