Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ini Kendala Tottenham Hotspur untuk Juara Liga Inggris

By Rabu, 26 April 2017 | 19:32 WIB
Penyerang Totteham Hotspur, Vincent Janssen, merayakan gol bersama rekan setimnya saat melawan Bournemouth dalam laga lanjutan Liga Inggris 2016-2017 di Stadion White Hart Lane, London, (15/4/2017).
JULIAN FINNEY/GETTY IMAGES
Penyerang Totteham Hotspur, Vincent Janssen, merayakan gol bersama rekan setimnya saat melawan Bournemouth dalam laga lanjutan Liga Inggris 2016-2017 di Stadion White Hart Lane, London, (15/4/2017).


Gelandang Tottenham Hotspur, Heung-Min Son (kiri), berupaya menguasai bola saat dikawal ketat bek Leicester City, Christian Fuchs, dalam laga lanjutan Liga Inggris 2016-2017 di Stadion White Hart Lane, London, (29/10/2016).(CLIVE ROSE/GETTY IMAGES)

Leicester Vs Tottenham (18/5): Balapan Berakhir

Sekali lagi, jadwal tak menguntungkan Spurs. Son Heung-min cs. bakal mentas melawan Leicester City dengan sudah mengetahui hasil akhir yang didapatkan sang rival, Chelsea, atas Watford di Stamford Bridge.

Andai Chelsea menang, balapan perburuan titel EPL resmi berakhir. Personel Tottenham bakal memasuki arena King Power Stadium dengan suasana hati jelek.

  • Hasil Pertemuan Pertama: Tottenham vs Leicester 1-1
  • Prediksi: Spurs Menang
  • Kabar Rival: Chelsea vs Watford (15/5) - Chelsea Menang

Baca Juga:

Hull Vs Tottenham (21/5): Penutup Manis

Titel juara sudah lepas. Misi utama Spurs pada pekan ke-38 EPL barangkali adalah mewujudkan penutupan manis.

Rekor pertemuan mendukung Tottenham. Dalam 10 bentrokan terakhir dengan Hull di semua ajang, The Lilywhites mampu mengamankan enam kemenangan. Sisa empat laga berujung dengan tiga skor imbang dan sebuah kemenangan untuk Hull.

  • Hasil Pertemuan Pertama: Tottenham vs Hull 3-0
  • Prediksi: Spurs Menang
  • Kabar Rival: Chelsea vs Sunderland (21/5) - Chelsea Menang

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Weshley Hutagalung
Sumber : Tabloid BOLA No. 2.762


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X