Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Paris Saint-Germain Vs AS Monaco, Tekad Sapu Bersih

By Rabu, 26 April 2017 | 13:40 WIB
Pemain Paris Saint-Germain, Marco Verratti (kanan), berupaya merebut bola dari penguasaan gelandang AS Monaco, Bernardo Silva, pada final Coupe de la Ligue 2017. PSG bertekad untuk menang lagi atas Monaco di semifinal Coupe de France.
FRANCK FIFE/AFP
Pemain Paris Saint-Germain, Marco Verratti (kanan), berupaya merebut bola dari penguasaan gelandang AS Monaco, Bernardo Silva, pada final Coupe de la Ligue 2017. PSG bertekad untuk menang lagi atas Monaco di semifinal Coupe de France.

“Kalendar pertandingan sangat pelik. Prioritas tetap ada di Ligue 1 dan Liga Champions, di mana kami sudah mencapai semifinal. Namun, kami tetap saja fokus pada diri sendiri dan Coupe de France, tidak pada apa yang terjadi pada PSG,” kata Vasilyev.

Klub mana pun yang memenangi partai ini akan berjumpa dengan calon finalis lainnya, yaitu Angers atau Guingamp.

PRAKIRAAN FORMASI

PSG (4-3-3): 1-Trapp (K); 19-Aurier, 2-Silva, 3-Kimpembe, 17-Maxwell (B); 14-matuidi, 8-motta, 6-verratti (G); 11-di maria, 9-cavani, 10-pastore (P). Cadangan: 16-Areola, 5-Marquinhos, 12-Meunier, 18-Lo Celso, 23-Draxler, 15-Guedes, 7-Moura. Pelatih: Unai Emery (Spa)

MONACO (4-4-2): 1-subasic (K); 38-toure, 5-jemerson, 25-glik, 23-mendy (B); 7-dirar, 14-bakayoko, 2-fabinho, 10-silva (G); 9-falcao, 29-mbappe (K). Cadangan: 16-De Sanctis, 6-Jorge, 24-Raggi, 8-Moutinho, 33-Cardona, 27-Lemar, 18-Germain. Pelatih: Leonardo Jardim (Por).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aloysius Gonsaga
Sumber : Tabloid BOLA No. 2.762


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X