"Kondisi lintasan sangat berubah (menjadi lebih baik) setiap setelah sesi. Apa pun kondisinya, Autodromo Termas de Rio Hondo merupakan lintasan yang bagus," ujar dia menambahkan.
GP Argentina akan dimulai dengan sesi latihan bebas pada Jumat (7/4/2017). Balapan akan berlangsung Minggu (9/4/2017) siang waktu setempat atau Senin dini hari WIB.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Pipit Puspita Rini |
Sumber | : | - |
Komentar