Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Chelsea Vs Crystal Palace, Timnas Bikin Pusing

By Sabtu, 1 April 2017 | 14:01 WIB
Gelandang Chelsea, Willian, berupaya mengontrol bola dalam laga lanjutan Liga Inggris 2016-2017 melawan Stoke City di Stadion Bet365, Stoke on Trent, pada 18 Maret 2017.
LAURENCE GRIFFITHS/GETTY IMAGES
Gelandang Chelsea, Willian, berupaya mengontrol bola dalam laga lanjutan Liga Inggris 2016-2017 melawan Stoke City di Stadion Bet365, Stoke on Trent, pada 18 Maret 2017.

Pasalnya, posisi mereka sekarang masih belum aman dari ancaman degradasi. Manajer gaek Sam Allardyce mengatakan kemenangan 1-0 atas Watford pada laga sebelumnya menciptakan rasa percaya diri pada pemain.

Menurut Allardyce, modal tersebut akan dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya di kandang lawan. Apalagi Palace pernah punya pengalaman mengalahkan Chelsea di Stamford Bridge pada Agustus 2015 dengan skor 2-1.

PRAKIRAAN FORMASI

CHELSEA (3-4-3): 1-Begovic (K); 28-Azpilicueta, 30-David Luiz, 24-Cahill (B); 21-Matic, 4-Fabregas, 7-Kante, 3-Alonso (G); 22-Willian, 19-Costa, 11-Pedro (P). Cadangan: 37-Eduardo, 5-Zouma, 6-Aké, 14-Loftus-Cheek, 29-Chalobah, 23-Batshuayi, 41-Dominic Solanke. Pelatih: Antonio Conte (Ita)

CRYSTAL PALACE (4-4-2): 13-Hennessey (K); 2-Ward, 5-Tomkins, 12-Sakho, 31-Schlupp (B); 7-Cabaye, 28-Milivojevic, 42-Puncheon, 10-Townsend (G); 11-Zaha, 17-C Benteke (P). Cadangan: 1-Speroni, 6-Dann, 9-Campbell, 14-Lee Chung-yong, 26-Sako, 27-Delaney, 34-Kelly. Pelatih: Sam Allardyce

PREDIKSI

  • BOLA 60:40
  • Asian Bookie 1/2 : 0
  • William Hill 1 (18/5) X (5/2) 2 (8/11)
  • Betbrain 1 (5,00) X (3,72) 2 (1,92)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : Tabloid BOLA No. 2.755


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X