Namun, baik Goesmawan maupun manajemen Semen Padang enggan menyebut berapa nilai kontrak sponsor yang disepakati antara kedua institusi ini.
”Kami tahu Semen Padang adalah klub yang dikelola dengan manajemen profesional. Selain itu, klub ini juga merupakan tim papan atas dan punya masa depan bagus,” kata Goesmawan.
”Itu yang menjadi dasar kerja sama kami dengan klub ini,” ucapnya.
Sebelumnya, Torabika sudah menandatangani kerja sama dengan lima klub lainnya seperti Arema FC, Sriwijaya FC, dan Bali United.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Estu Santoso |
Sumber | : | - |
Komentar