Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persipura Sudah Menjadi Keluarga Bagi Pemain Asing Tersukses di Indonesia

By Jumat, 24 Maret 2017 | 17:22 WIB
Kiper Persipura, Yoo Jae-hoon, kala mengikuti latihan di Lapangan C, Komplek Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (6/2).
HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLA/JUARA.NET
Kiper Persipura, Yoo Jae-hoon, kala mengikuti latihan di Lapangan C, Komplek Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (6/2).

Persipura bisa jadi bersyukur memiliki kiper dengan kualitas teknik serta komitmen setinggi Jae-hoon. Tapi, boleh jadi juga Jae-hoon yang beruntung karena direkrut oleh Mutiara Hitam. Setidaknya hal itu yang diakui sendiri oleh sang pemain.

"Yoo Jae-hoon adalah Persipura. Kalau tidak ada Persipura, tidak akan ada nama saya di Indonesia. Tidak pernah lupa hal itu," tulis Jae-hoon di akun Instagram pribadinya beberapa waktu lalu.

"Selama saya di sini, memang ada godaan dari tim di Indonesia dan luar Indonesia. Tapi, saya betah di sini karena mereka setia pada saya. Jadi, saya juga selalu prioritaskan Persipura. Inilah keluarga saya."

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Firzie A. Idris
Sumber : Tabloid BOLA


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X