Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mengenal Jenjang Lisensi Kepelatihan Sepak Bola

By Kamis, 2 Maret 2017 | 23:01 WIB
Instruktur pelatih PSSI, Imral Abus dalam sesi ujian praktek kursus pelatih lisensi A AFC di National Youth Training Centre PSSI, Sawangan, Depok, Rabu (1/3/2017) pagi.
ESTU SANTOSO/JUARA.NET
Instruktur pelatih PSSI, Imral Abus dalam sesi ujian praktek kursus pelatih lisensi A AFC di National Youth Training Centre PSSI, Sawangan, Depok, Rabu (1/3/2017) pagi.

Bahkan untuk sesi pemanasan saja, pelatih membuat sebuah game yang penuh keceriaan agar anak-anak yang ikut menikmati dan tak merasa berat.

  1. Foundation; merupakan pelatih yang menangani anak-anak usia antara 10-12 tahun.

Pada level ini, pelatih memiliki tanggung jawab lebih berat karena merupakan dasar pembinaan pemain usia dini menuju level berikutnya.

PELATIH LISENSI D

Imral Abus menjelaskan pelatih ini bisa menangani level Foundation di Grassroot dan membantu pelatih lisensi C.

PELATIH LISENSI C

Level pelatih yang memiliki lisensi ini merupakan juru latih pemain junior dengan usia Antara 14-17 tahun.

PELATIH LISENSI B

Pelatih yang memiliki lisensi B bisa menangani tim U-21 atau klub level dua Liga Indonesia. Namun, pelatih level ini juga bisa menjadi asisten pelatih klub Liga 1.

PELATIH LISENSI A AFC

Pelatih dengan lisensi A AFC merupakan pemegang syarat untuk bisa melatih klub pro. Jumlahnya tingga 66 dari 68 orang yang ada di Indonesia.


Editor : Estu Santoso
Sumber : -


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X