Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lahm Tolak Jadi Direktur Olahraga FC Bayern

By Lariza Oky Adisty - Rabu, 8 Februari 2017 | 23:01 WIB
Kapten Bayern Muenchen, Philipp Lahm, dalam partai Liga Champions melawan Atletico Madrid di Stadion Vicente Calderon, 28 September 2016
DENIS DOYLE/GETTY IMAGES
Kapten Bayern Muenchen, Philipp Lahm, dalam partai Liga Champions melawan Atletico Madrid di Stadion Vicente Calderon, 28 September 2016

Sebenarnya kontrak Lahm bersama Muenchen masih berlaku sampai 2018. Akan tetapi, pemain berusia 33 tahun itu memilih mundur lebih cepat.

Beragam prestasi berhasil disumbang Lahm untuk Muenchen. Total 19 gelar ia raih bareng klub, termasuk Liga Champions 2012-2013.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aloysius Gonsaga
Sumber : Sport Bild


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X