Kemenangan ini menjadi penghenti hasil buruk yang didapat Man City setelah gagal meraih kemenangan dalam dua pertandingan terakhir Premier League.
The Citizens sempat takluk 0-4 dari Everton (15/1/2017) dan imbang 2-2 dengan Tottenham Hotspur (22/1/2017).
Crystal Palace 0-3 Manchester City (Raheem Sterling 43', Leroy Sane 71', Yaya Toure 90+2')
Susunan pemain:
Crystal Palace: 13-Wayne Hennessey, 5-James Tomkins, 34-Martin Kelly, 2-Joel Ward, 31-Jeffrey Schlupp (19-Zeky Fryers 76'), 4-Mathieu Flamini, 22-Jordon Mutch (18-James McArthur 65'), 14-Lee Chung-yong, 16-Joe Ledley, 10-Andros Townsend, 17-Christian Benteke (8-Loic Remy 46')
Pelatih: Sam Allardyce
Manchester City: 13-Wilfredo Caballero, 3-Bacary Sagna, 4-Vincent Kompany, 22-Gael Clichy, 11-Aleksandar Kolarov, 21-David Silva (6-Fernando Reges 78'), 42-Yaya Toure, 18-Fabian Delph, 7-Raheem Sterling (15-Jesus Navas 66'), 19-Leroy Sane (9-Nolito 84'), 33-Gabriel Jesus
Pelatih: Josep Guardiola
Wasit: Michael Jones.
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | - |
Komentar