Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kritik dan Reaksi Lucu soal Kepemimpinan Wasit Mike Dean

By Nugyasa Laksamana - Selasa, 3 Januari 2017 | 09:24 WIB
Wasit Premier League, Michael Dean, sedang memimpin laga antara West Ham United dan Manchester United di Stadion London, Senin (2/1/2016) waktu setempat.
ADRIAN DENNIS/AFP
Wasit Premier League, Michael Dean, sedang memimpin laga antara West Ham United dan Manchester United di Stadion London, Senin (2/1/2016) waktu setempat.

"Saya benar-benar terkejut tidak ada seorang pun di stadion yang masuk ke lapangan dan memukul kepala botak Mike Dean," kicaunya.

Kritik dan sindirian terhadap Mike Dean juga disampaikan oleh berbagai pengguna Twitter lainnya secara unik dan jenaka.

Saat artikel ini ditulis, Mike Dean menjadi topik pembicaraan nomor satu dunia di Twitter.


Mike Dean mengawali kariernya sebagai wasit pada 1985. Ia baru menorehkan debut di kasta teratas Inggris pada September 2000.

Tiga tahun berselang, wasit kelahiran Heswall, Inggris itu mendapatkan status sebagai salah satu wasit resmi FIFA.

Pada musim ini, Mike Dean sudah memimpin 17 laga di seluruh kompetisi domestik. Dari seluruhnya, dia telah mengeluarkan 79 kartu kuning, lima kartu merah, dan 10 hukuman penalti.

[video]http://video.kompas.com/e/5265766857001[/video]

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Jalu Wisnu Wirajati
Sumber : Twitter


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X