”Semoga Semen Padang tetap jaya dan mampu mempertahankan eksistensinya di kancah sepak bola Indonesia,” tuturnya.
Kejadian tanpa rencana ini juga disambut gembira Direktur Teknik Semen Padang, Iskandar Lubis. Sekretaris perusahaan PT Semen Padang mengaku senang berada di lingkungan para pemain dan suasana kamar ganti yang harmonis.
”Saya bangga dengan suasana seperti ini. Meski mereka tidak menang, tetapi tetap ingat dengan rekan yang berulang tahun. Tradisi ini perlu dipertahankan,” tuturnya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Estu Santoso |
Sumber | : | - |
Komentar