Demikian pula dengan AS Roma. Klub berjulukan Serigala Ibu Kota tersebut meraih kemenangan 3-2 atas Pescara di Stadion Olimpico.
AC Milan dan AS Roma pun masih bersaing ketat. Keduanya sama-sama mengemas 29 poin. Namun, selisih gol AS Roma terhitung lebih baik.
Pekan ke-14 kemudian ditutup oleh pertandingan antara Inter Milan dan Fiorentina. Laga ini dimenangi Inter dengan kedudukan 4-2.
12 - Edin #Dzeko has scored 12 goals in the first 14 MDs of a season for the first time ever in Europe's big five leagues. Amazing. pic.twitter.com/Vaynz8uF82
— OptaPaolo (@OptaPaolo) November 28, 2016
Hasil lengkap pekan ke-14 Serie A, 26-28 November 2016:
Torino 2-1 Chievo Verona (Iago Falque 36', 38'; Roberto Inglese 86')
Empoli 1-4 AC Milan (Riccardo Saponara 17'; Gianluca Lapadula 15', 78', Suso 62', Andrea Costa 64'-bd)
Palermo 0-1 Lazio (Sergej Milinkovicc-Savic 31')
Bologna 0-2 Atalanta (Andrea Masiello 15', Jasmin Kurtic 68')
Cagliari 2-1 Udinese (Diego Farias 35'-pen, Marco Sau 59'; Seko Fontana 51')
Editor | : | |
Sumber | : | Lega Serie A |
Komentar