- Hasil Pertandingan NBA Selasa (8/11/2016)
- Lawan Borneo FC, Nil Belum Pastikan Hengky dan Lee Kembali ke Tim Utama
- Tidak Tahu Petisi Bonek, Manajemen Persebaya Konsentrasi dengan Tim
Menjelang laga ini, Loew memanggil beberapa pemain muda dan debutan.
Lebih bijak jika Loew menurunkan mereka yang minim pengalaman di level internasional sejak menit pertama.
Mereka adalah Kevin Volland (24 tahun), Yannick Gerhardt (22), Max Meyer (21), Julian Weigl (21), Leon Goretzka (21), Serge Gnabry (21), Julian Brandt, Jonathan Tah (20), dan Benjamin Henrichs (19).
Kemungkinan besar kemenangan sudah ada di genggaman Jerman. Namun, siapa pemain yang nantinya akan diturunkan Loew tergantung prioritas sang pelatih.
Apakah pelatih berusia 56 tahun itu ingin timnya menang besar demi menambah selisih produktivitas gol atau memberikan kesempatan bermain kepada pelapis.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Weshley Hutagalung |
Sumber | : | Tabloid BOLA |
Komentar