Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Serie A Membuat Pemain Spanyol Semakin Baik

By Weshley Hutagalung - Senin, 3 Oktober 2016 | 20:55 WIB
Gelandang Spajnyol, Jose Maria Callejon, beraksi membela klub Serie A Italia, Napoli, di ajang Liga Champions melawan  SL Benfica (28/9/2016).
CARLO HERMANN/AFP
Gelandang Spajnyol, Jose Maria Callejon, beraksi membela klub Serie A Italia, Napoli, di ajang Liga Champions melawan SL Benfica (28/9/2016).

"Saya tak perlu banyak bercerita tentang Pepe," ujarnya.

Di Fiorentina, terdapat nama Borja Valero yang menjadi salah satu pilar lini tengah tim. Hanya, Lopetegui menyebut di posisi Valero terlalu banyak pemain dengan persaingan yang ketat.

Satu lagi pemain yang mendapat sorotan positif dari pelatih Spanyol adalah Alvaro Morata. Mantan penyerang Juventus (2014-2016) berusia 23 tahun itu dipuji mengalami peningkatan yang signifikan.

"Morata mengalami kemajuan pesat sejak bersama Juventus. Dia bermain konsisten. Sungguh perkembangan fantastis yang menyenangkan semua pihak," tutur  Lopetegui.

Skuat Spain: De Gea, Reina, Rico, Nacho, Alba, Carvajal, Ramos, Pique, Javi Martinez, Koke, Sergi Roberto, Saul, Busquets, Silva, Vazquez, Thiago, Iniesta, Isco, Callejon, Vitolo, Morata, Costa, Nolito

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Weshley Hutagalung
Sumber : Football Espana


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X