Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

'Sriwijaya FC Kalah 0-4 di Palembang, Itu Salah Pelatihnya'

By Noverta Salyadi - Minggu, 2 Oktober 2016 | 23:01 WIB
Para pemain Bhayangkara FC merayakan gol pertama ke gawang tuan rumah Sriwijaya FC di Stadion Jakabaring, Palembang, Minggu (2/10/2016).
Dok. PT GTS
Para pemain Bhayangkara FC merayakan gol pertama ke gawang tuan rumah Sriwijaya FC di Stadion Jakabaring, Palembang, Minggu (2/10/2016).

Walaupun mengakui kekalahan, Widodo juga menyesalkan sikap wasit mengizinkan Bhayangkara FC mengganti kostum seenaknya.

”Ini sangat konyol, sepak bola disamakan dengan dagelan mengganti kostum seenaknya saja. Dari awal, saya sudah protes jika terjadi perubahan kenapa tidak dari pagi. Mereka bilang tidak ada kostum warna merah,” ujarnya.

Widodo mengatakan, Sriwijaya FC bukan kali ini saja mengalami hal serupa dagelan ini. Ketika di Samarinda, ada penggantian wasit tanpa konfirmasi dari Sriwijaya FC.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : juara


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X