Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kevin De Bruyne, Lesatan Si Nomor 8

By Jumat, 23 September 2016 | 16:14 WIB
Aksi Kevin De Bruyne dalam laga Premier League antara Manchester City melawan Sunderland di Etihad Stadium, Manchester, Inggris, 13 Agustus 2016.
STU FORSTER/GETTY IMAGES
Aksi Kevin De Bruyne dalam laga Premier League antara Manchester City melawan Sunderland di Etihad Stadium, Manchester, Inggris, 13 Agustus 2016.

AGRESIVITAS

"Tanpa bola, De Bruyne adalah petarung terdepan."

Ketika tak memegang bola De Bruyne ibarat pemain dari tim medioker yang siap mengejar lawan ke mana pun. Tak heran jika ia masuk enam besar pemain Premier League dengan jarak jelajah terjauh

REAKSI

"De Bruyne bereaksi cepat dalam sentuhan pertamanya terhadap bola."

Guardiola menyebut bahwa De Bruyne nyaris selalu tepat dalam mengambil keputusan. Bukan hal yang aneh jika Si Tintin terlibat dalam 33 gol (18 gol plus 15 assist) selama 48 kali memperkuat City di berbagai kompetisi sejak 2015.

TEKNIK

"Lionel Messi berada di mejanya sendiri. Tak ada seorang pun boleh duduk. Tapi, meja di sampingnya, De Bruyne bisa duduk di sana."

Selain punya operan berkualitas. De Bruyne juga dibekali kemampuan melewati lawan. Ditempatkan setelah Messi tetap merupakan sebuah kehormatan bagi De Bruyne mengingat Guardiola pernah melatih banyak pemain hebat seperti Andres Iniesta, Zlatan Ibrahimovic, hingga Thomas Mueller.

FOKUS


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : Tabloid BOLA No.2.700


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X